At-taqwa Peringati Maulid Bersama Santri Tunas Cendekia Babakan Ciwaringin

Okt 29, 2020 | Artikel, Artikel Islam, Berita

attaqwacirebon.com-CIREBON. Pondok Pesantren Terpadu Tunas Cendekia Babakan Ciwaringin Kab. Cirebon melaksanakan peringatan Maulid Nabi Muhammad saw., di Masjid Raya At-taqwa Kota Cirebon. Kegiatan ini berlangsung pada Hari Kamis, 29 Oktober 2020 Pukul 08.30 WIB. Acara diisi dengan pembacaan kitab barjanji, kajian kitab kuning, dan khotmil quran oleh para santri.

Santri yang hadir adalah dari tingkat Mts dan MA Madrasah Terpadu Tunas Cendekia. Dipandu oleh para guru dan pengasuh pondok pesantren K.H. Afandi Mukhtar. Kegiatan berlangsung dengan melaksanakan protokol kesehatan.

Ketua At-taqwa Centre, Dr. H. Ahmad Yani, M.Ag., turut memberikan semangat pada santri. Pengalaman saat mondok Ia berikan sebagai testimoni. “Bahwa tidak ada hari esok dan masa depan, tanpa adanya hari ini” tutur yani. (Ibnu).

 

Follow Sosial Media At Taqwa :

Berita Terkait

8 Keutamaan Umroh

8 Keutamaan Umroh

Umroh adalah salah satu bentuk ibadah dalam islam yang dilakukan dengan mengunjungi ka’bah di Masjidil Haram, Mekah, untuk melaksanakan serangkaian ritual tertentu sesuai dengan tata cara yang telah ditentukan. Dalam artikel ini, kita akan membahas secara lengkap...

Pin It on Pinterest

Share This