Expo UMKM Dalam Rangkaian Kegiatan Deklarasi Masjid Ramah Anak

Jul 23, 2024 | Berita, Remaja Masjid At Taqwa

Cirebon, 23 Juli 2024 – Alhamdulillah, Remaja Masjid Raya Attaqwa, Divisi Ekonomi dan Lifeskill, telah berpartisipasi aktif dalam EXPO UMKM Deklarasi At-Taqwa Masjid Ramah Anak 2024.

Dalam kegiatan ini, Remaja Masjid At Taqwa turut berpartisipasi membuka outlet makanan ringan yang mendapat sambutan hangat dari para pengunjung.

 

Jazakumullah Khairan kepada semua yang telah mendukung dan berkontribusi dalam acara ini. Semoga semangat kewirausahaan dan kemandirian terus berkembang di kalangan remaja!

Follow Sosial Media At Taqwa :

Berita Terkait

Pin It on Pinterest

Share This